Sunday, December 18, 2011

KnuKleBoMb Tokusatsu 1


For Premium models,
visit my Facebook Page
KnuKleBoMb Pepakura Cosplay


KanaKuruBoMb
 
特撮 


Tutorial Tokusatsu 1

Dalam metode pembuatan kostum tokusatsu(特撮) ini,menggunakan teknik kerajinan dari kertas(papercraft),karena pada dasarnya kostum tokusatsu merupakan gabungan dari teknik pembuatan pakaian(costume) dan kerajian kertas(papercraft).-KnuKleBoMb- Metode  ini agak sedikit susah akan tetapi lebih mudah dibandingkan harus membuat pola sendiri.-KnuKleBoMb-Kesulitan dari metode ini tergantung pada kemampuan kita untuk berimprovisasi dengan pola-pola yang telah tersedia,dan juga kemampuan dalam merubah skala pola yang telah tersedia-KnuKleBoMb-.

Beberapa alat, bahan, software dan sifat yang diperlukan-KnuKleBoMb-:

Alat:
  1. Gunting.<untuk memotong busa hati,kertas,dsbg).-KnuKleBoMb-
  2. Cutter/Silet.<untuk memotong pola pada bagian dalam).-KnuKleBoMb-
  3. Mistar/Penggaris.<untuk membantu dalam memotong bagian yang lurus dengan menggunakan cutter/silet).-KnuKleBoMb-
  4. Meteran baju.<untuk mengukur badan dan bahan yang akan dibuat menjadi body suit)-KnuKleBoMb-
  5. Kuas.<untuk mengoleskan dempul,dsbg)-KnuKleBoMb-
  6. Pensil/Pena/Spidol.<untuk menggambar pola di busa hati,dsbg)-KnuKleBoMb-
  7. Komputer(dan sejenisnya).<untuk melihat file pola agar dapat mengetahui letak pola)-KnuKleBoMb-
  8. Printer/Plotter(Printer besar).<untuk mencetak pola ke kertas)-KnuKleBoMb-
  9. Solder.<untuk mebuat detil/ukiran pada busa hati)-KnuKleBoMb-
  10. Amplas kasar & halus.<untuk menghaluskan permukaan yang sudah didempul)-KnuKleBoMb-
  11. Kikir.<untuk menghaluskan sisi-sisi bagian yang tidak rata dan keras)-KnuKleBoMb-
  12. Kompressor+air brush<jika ada).<untuk mengecat,agar mendapatkan hasil yang lebih bagus dibanding kuas)-KnuKleBoMb-
  13. Patung manekin<jika ada,jika tidak ada,download saja>> Pepakura mannequin..PDO ).<sebagai tempat meletakan pola-pola yang akan disatukan dengan lem)-KnuKleBoMb-

Gunting
-KnuKleBoMb-
Cutter/Silet 
-KnuKleBoMb-
Mistar/Penggaris
-KnuKleBoMb-

Meteran baju
 -KnuKleBoMb-
Kuas 
-KnuKleBoMb-
Pensil/Pena/Spidol 
-KnuKleBoMb-



Laptop/komputer(dan sejenisnya)
-KnuKleBoMb-
Printer/Plotter(Printer besar) 
-KnuKleBoMb-
Solder
-KnuKleBoMb-

Kikir
-KnuKleBoMb-
 
Amplas kasar & halus
-KnuKleBoMb-
Kompressor+air brush<jika ada)
-KnuKleBoMb-

Patung manekin<jika ada)
-KnuKleBoMb-
Donwload -KnuKleBoMb-

 
    Bahan :
    1. Kertas.<untuk mencetak pola melalui printer(disarankan memakai kertas bekas yang satu sisinya masih kosong saja))-KnuKleBoMb-
    2. Busa Hati(2 milimeter<untuk bagian detil tanpa menggunakan teknik solder) atau 4milimeter /5milimeter /6 milimeter<dengan menggunakan teknik solder untuk membuat aksen detilnya))/Kertas karton/Polikarbon.<sebagai bahan utama pembuatan armor/helm karena bertekstur keras dan lentur)-KnuKleBoMb-
    3. Kulit imitasi.<untuk melapisi armor jika tidak ingin dicat/didempul)-KnuKleBoMb-
    4. Lem karet/kulit<sejenis lem Ai<3Bon/Fo xxx).<untuk merekatkan bagian pola yang luas juga untuk merekatkan kulit imitasi jika ingin dilapisi dengan kulit imitasi)-KnuKleBoMb-
    5. Lem Super(super glue)<sejenis Al-Teco).<untuk merekatkan sisi-sisi pola yang berhadapan,bagian yang sangat tipis)-KnuKleBoMb-
    6. Lem Kayu(PVAc glue) <sejenis lem Fo xxx).<sebagai bahan pengganti dempul sekaligus pernis,akan tetapi memiliki kekurangan terhadap air)-KnuKleBoMb-
    7. Plastik mika/kemasan/jilid.<untuk membuat mata,dll,jika tidak ingin menggunakan resin)-KnuKleBoMb-
    8. Kain kasa,kain sulam atau bahan yang memiliki pori yang besar seperti jaring/saringan.<untuk mambuat tekstur mata seperti belalang juga untuk menyamarkan bagian dalam helm)-KnuKleBoMb-
    9. Retsleting(zipper)/kancing jepret.<untuk menyatukan bagian armor/helm)-KnuKleBoMb-
    10. Cat tembok/dempul(bubuk)/semen gipsum/pelapis tahan air(waterproofing coating(sejeneis Aq-a Proof)).<untuk melapisi bagian yang tidak rata juga untuk memperhalus bagian yang berpori)-KnuKleBoMb-
    11. Resin+katalis<sebagai pengganti dempul juga pelapis apabila menggunakan bahan kertas).-KnuKleBoMb-
    12. Cat minyak<jika menggunakan airbrush dan kompressor) / cat Semprot (sejenis cat Pilo xxx).<untuk mewarnai sekaligus melapisi armor/helm)-KnuKleBoMb-
    13. Selotip.<digunakan apabila masih ragu untuk menyatukan pola,juga untuk menutupi sambungan pola yang tidak sempurna)-KnuKleBoMb-
    14. Tanah liat/dempul kayu/semen gipsum<sebagai cetakan untuk membuat mata apabila menggunakan plastik mika jilid.<sebagai bahan cetakan untuk mencetak mata dan bagian cembung lainnya(sebaiknya digunakan bahan yang tahan panas)-KnuKleBoMb-
    15. Sepatu<yang sesuai dengan bentuk dasar sepatu karakter yang akan dibuat,untuk dilapisi pola sepatu). -KnuKleBoMb-
    16. Sarung tangan.<untuk dilapisi pola tangan) -KnuKleBoMb-
    17. Kain spandek.<sebagai bahan pembuat body suit) -KnuKleBoMb-
    18. Air.<sebagai campuran dempul juga digunakan untuk mencetak/memanaskan plasik mika yang akan dicetak cembung diatas cetakan tanah liat)-KnuKleBoMb-
    19. Stiker kaca film.<untuk menyamarkan bagian didalam helm,apabila bagian bata tidak terletak dimata,seperti pada mata Kamen Rider Ichigo)-KnuKleBoMb-
    20. Bahan tambahan jika ingin membuat mata dari bahan resin:
    • Resin bening<0,5 kilogram untuk 6 pasang mata). -KnuKleBoMb-
    • Resin biasa<secukupnya). -KnuKleBoMb-
    • Katalis<250gram)
    • Mirror glass<bisa diganti dengan bahan lain sejenis body lotion),mirror glas digunakan untuk melapisi cetakan agar tidak lengket.  -KnuKleBoMb-
    • Mat.  -KnuKleBoMb-
    • Pigmen.  -KnuKleBoMb-
    • Kalsium karbonat<secukupnya). -KnuKleBoMb-
    Kertas
    -KnuKleBoMb-

    Busa hati
    -KnuKleBoMb-


    Kulit imitasi
     -KnuKleBoMb-

    Lem karet/kulit
    -KnuKleBoMb-

    Lem super
    -KnuKleBoMb-

    Lem kayu
    -KnuKleBoMb-

    Plastik mika
    -KnuKleBoMb-

    Kain kasa
    -KnuKleBoMb-

    Retsleting
    -KnuKleBoMb-


    Cat tembok
    -KnuKleBoMb-

    Cat minyak
    -KnuKleBoMb-

    Air
     -KnuKleBoMb-

    Selotip
    -KnuKleBoMb-
    Tanah liat
     -KnuKleBoMb-
    Stiker kaca film
     -KnuKleBoMb-

    Resin
     -KnuKleBoMb-

    Katalis
     -KnuKleBoMb-

    Pigmen
     -KnuKleBoMb-


    Kalsium karbonat(gipsum)
     -KnuKleBoMb-

    Software:-KnuKleBoMb-


        1. .Pdo reader/editor <Pepakura Viewer/Pepakura Designer).-KnuKleBoMb-
        2. .Pdf reader/editor <Acrobat/Foxit). -KnuKleBoMb-
        3. Image editor <Adobe Photoshop).-KnuKleBoMb-


    Sifat:-KnuKleBoMb-

    1. Tekun <konsisten dalam mengerjakan). -KnuKleBoMb-
    2. Teliti <memastikan semua bagian sudah dibuat). -KnuKleBoMb-
    3. Bertekat <niat). -KnuKleBoMb-
    4. Fit <tidak dalam kondisi kelelahan,lapar atau stress). -KnuKleBoMb-
    5. Tidak sombong. -KnuKleBoMb-


    6 comments:

    1. kak minta videonya donk klo ada..

      ReplyDelete
      Replies
      1. https://www.youtube.com/watch?v=Uu2GMR6DjDA

        kata kuncinya xrobots di youtube

        Delete
    2. Apparently, KnuKleBoMb is selling the models, disabling the free download of these.

      ReplyDelete
    3. Aku berminat membeli pepakura 3d

      ReplyDelete